4 Februari 2025

apa itu supervisor

Ini 8 Manfaat Penting Coretax untuk Wajib Pajak Pribadi

Akhir-akhir ini kita pasti sering mendengar tentang Coretax. Bagaimana tidak, Coretax kini menjadi perbincangan hangat di berbagai kalangan, terutama jelang tenggat waktu pelaporan pajak di bulan Maret nanti. Coretax adalah sistem administrasi perpajakan terbaru yang dikembangkan oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP) sebagai upaya modernisasi sistem perpajakan di Indonesia. Sistem ini dirancang untuk meningkatkan efisiensi, efektivitas, […]

Ini 8 Manfaat Penting Coretax untuk Wajib Pajak Pribadi Read More »

8 Manfaat Coretax untuk Badan Usaha

Coretax menjadi istilah yang cukup sering kita dengar belakangan ini. Coretax adalah sistem inti administrasi perpajakan yang dikembangkan Direktorat Jenderal Pajak (DJP) sebagai bagian dari upaya reformasi perpajakan di Indonesia. Sistem ini bertujuan untuk memodernisasi dan mengintegrasikan seluruh administrasi perpajakan, mulai dari pendaftaran wajib pajak hingga pembayaran dan pelaporan pajak. Resmi beroperasi pada Januari 2025,

8 Manfaat Coretax untuk Badan Usaha Read More »

Pentingnya Akuisisi Talenta untuk Mendukung Kesuksesan Perusahaan

Kesuksesan perusahaan tidak hanya bergantung pada strategi bisnis yang kuat, tapi juga pada individu-individu yang menggerakkan motor perusahaan. Oleh karena itu perlu sebuah proses menyeluruh untuk menemukan orang-orang yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Proses inilah yang dinamakan akuisisi talenta. Jadi, akuisisi talenta atau talent acquisition adalah proses strategis dalam mengidentifikasi dan merekrut pekerja

Pentingnya Akuisisi Talenta untuk Mendukung Kesuksesan Perusahaan Read More »

Scroll to Top