Placeholder canvas

Aplikasi Gaji.id

Menghadirkan Kemudahan dan Kontrol Dalam Mengelola HR Bisnis

Gaji.id adalah solusi HR terpadu yang menghadirkan kemudahan dan kontrol bisnis anda. Dengan platform otomasi yang intuitif, bisnis Anda dapat mengelola semua aspek HR dengan lebih efisien dan terkoordinasi.

Task Appraisal

  • Penilaian Tugas karyawan
  • Penilaian Online
  • Kriteria Penilaian Dapat Disesuaikan

Rekrutmen

  • Portal Pelamar
  • Data Blacklist Pelamar
  • List Data Pelamar
  • Tahapan Rekrutmen
  • Integrasi Data Karyawan

Personalia

  • Dokumen Karyawan
  • Database Karyawan
  • History Training
  • CV Karyawan
  • Format Surat HR

Employee Self Service (E-Plus)

  • Pengajuan & Approval Online
  • Pengajuan Lembur
  • Download Slip (gaji, 1721 A1 dll)
  • Upload Dokumen Pribadi
  • Perubahan Jadwal
  • Perubahan Data Pribadi
  • Approval Online

Absensi

  • Jadwal Kerja (shift, roster, office)
  • Lembur
  • Sanksi Absensi
  • Tunjangan Kehadiran
  • Absen Online & Offline
  • Integrasi Mesin Fingerprint (solution & fingerspot)

Payroll

  • Komponen Gaji Fleksibel
  • Formula Payroll
  • Slip Gaji (email & print)
  • THR
  • Transfer Gaji Online
  • Report Bulanan

Anda tertarik? Yuk, Mulai

Optimalisasi Proses HR Bisnis Anda,
Mulai dari Sekarang

Executive

HR Manager

Finance Manager

IT Manager

IT Manager

IT Manager

Mudah dan Nyaman

Contoh Flowchart

Mengapa Anda membutuhkan dukungan ini?

Mengapa implementasi Gaji.id berbeda dengan yang lain?

Manfaat menggunakan Gaji.id

Data anda disiapkan pada system oleh tim yang berpengalaman dan care pada data anda yang berharga tidak ada keraguan karena kami yang membangun sistem ini dan kami yang sesuaikan sistem ini dengan kebutuhan anda

Karyawan senang, produktivitas otomatis akan meningkat. Hindari kesalahan hitung gaji ataupun kesulitan administrasi lainnya, dengan Gaji.id mengurangi human error karena semua sudah otomatis dihitung melalui Gaji.id

Jangan biarkan HRD hanya tenggelam diurusan admnistrasi personalia saja. Serahkan pada Gaji.id dan biarkan HRD membantu mengembangkan bisnis perusahaan.

Tidak ada lagi pekerjaan yang tertunda karena menunggu approval dari atasan atau menunggu pengiriman dokumen ke HRD tertunda.Semua pengiriman dokumen dan approval dapat dilakukan pada aplikasi mobile Gaji.id. Semudah bermain sosial media.

Frequently Asked Questions

Lama Implementasi tergantung pada jumlah karyawan serta kompleksitas kebutuhan member namun secara umum implementasi akan selesai dalam 5 hari kerja dengan catatan semua data sudah disediakan dengan rapi dan lengkap oleh member.

Informasikan kepada kami agenda kesibukan anda, kami akan bantu sesuaikan waktunya. Namun perlu diingat bahwa proses implementasi terkait pada dua belah pihak anda dan kami, kami butuh partisipasi anda karena hanya andalah yang paling tahu kebutuhan yang diinginkan. informasikan semua serta berikan semua data yang dibutuhkan dan biarkan kami bekerja mempersiapkan semuanya untuk anda.

Untuk implementasi awal tidak dikenakan biaya / gratis, Training pun akan diberikan 2x kedatangan di jabodetabek gratis diluar jabodetabek hanya dikenakan biaya transportasi & akomodasi saja.

Untuk training dikenakan 750rb/ kunjungan diluar biaya transportas & akomodasi.

Dapat menghubungi call center SuSi , nomor akan diinfokan ketika selesai implmenetasi dan training.

Migrasi Data Anti Ribet

Contoh Flowchart

Simple migration to Gaji.id

Contoh Flowchart

Advantage of transitioning with Gaji.id

Kontinuitas adalah hal utama dalam bisnis, kami memastikan bahwa tidak ada gangguan pada proses bisnis anda saat migrasi

Frequently Asked Questions

Tidak, ada masalah kami siap bantu migrasikan data dari existing system ke gaji.id

Standarnya 5 hari kerja dari data lengkap diterima, tetapi dapat berubah sesuai komplesitas dan jumlah karyawan

Bisa, tetapi di harapkan jangan mendadak

Bisa dilakukan kapanpun, tidak perlu khawatir untuk data pajaknya karena dapat kami lakkan rekap pajak dari awal tahun hingga penggunaan di Gaji.id dimulai

Ada, dari Gaji.id akan memberikan 1 PIC dedicated untuk 1 perusahaan

List of Workshop and Training

Lorem ipsum dolor sit amet consectetur. Elit purus rutrum mi cursus lectus maecenas tellus. Mi pulvinar dolor diam luctus digniss

Aplikasi Gaji.id

Lorem ipsum dolor sit amet consectetur. Elit purus rutrum mi cursus lectus maecenas tellus. Mi pulvinar dolor diam luctus digniss

Payroll Service

Lorem ipsum dolor sit amet consectetur. Elit purus rutrum mi cursus lectus maecenas tellus. Mi pulvinar dolor diam luctus digniss

Aplikasi Gaji.id

Bantuan Optimalisasi Penggunaan Gaji.id Untuk Perusahaan Anda

Contoh Flowchart

Layanan apa saja yang Anda dapatkan ketika menjadi member Gaji.id?

Jadwal operasional team SuSi : Senin - Jumat, Pkl 08.00 - 17.00 WIB

Untuk meningkatkan performance dari program Gaji.id, team produk melakukan maintenance server dan aplikasi secara berkala

Member Gaji.id akan selalu mendapatkan pengembangan produk terbaru dair Gaji.id secara gratis berikut dengan sosialisasi cara penggunaan fitur terbarunya.

Member Gaji.id menjadi prioritas utama kami, kami akan menghubungi para member secara berkala untuk menjalin hubungan dan membantu agar pemakaian Gaji.id bisa lebih optimal

Benefit menjadi member Gaji.id

Para Member Gaji.id akan selalu diupdate dan akan menjadi orang pertama yang mengetahuin fitur baru di gaji.id dan Member Gaji.id pun akan mengikuti training terbuka secara gratis.

Team kami akan selalu memberikan informasi terbaru mengenai peraturan PPh21, BPJS serta UU Tenaga Kerja.

Frequently Asked Questions

Tidak ada, semua member dapat perlakuan yang sama

Member akan diinfo melalui WA & email untuk undangannya

Gratis untuk semua member Gaji.id

Bisa tapi dikenakan biaya

Scroll to Top